Rabu, 02 Mei 2012

Integrated Circuit

Rangkai elektronika biasanya terdiri dari banyak komponen, maka sebuah pesawat elktronika menjadi besar terutama untuk pesawat elektronika yang tidak sederhana. Maka di buatlah rangkaian terpadu yang di sebut Integrated Circuit dan pada umumnya di sebut IC.

Untuk menentukan pin/kaki pada IC, pada umumnya pin 1 dari IC adalah berada pada lekukan atau sebuah titik.



Pada gambar di atas adalah cara praktis untuk menentukan kaki sebuah IC. Perhitungan untuk kaki pertama di mulai dari tanda titik bulat hitam atau lekukan(note:tampak atas), berputar berlawanan arah jarum jam adalah nomor kaki berikutnya.

Penentuan kaki IC tersebut bukan hanya untuk IC555 saja tapi untuk IC yang lain.

Contoh lain : IC STK .....
Nomor kaki di urutkan dari sebelah kiri (tampak depan).

IC merupakan salah satu komponen elektronika yang tidak tahan panas, sehingga pada waktu penyolderan harus hati-hati. Disarankan untuk menggunakan Soket. Jadi yang kita solder adalah soketnya, setelah soket di solder kemudian IC dapat kita pasangkan. Ini adalah cara yang paling aman untuk para Pemula seperti saya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar